Wakil Presiden Jusuf Kalla heran dengan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin yang meminta jatah sepuluh kursi menteri kepada Joko Widodo. Dia menilai Cak Imin sangat berlebihan terkait harapannya kepada pemerintahan selanjutnya.from Merdeka.com http://bit.ly/2G56muK
via gqrds

Tidak ada komentar:
Posting Komentar